Bahasa Indonesia | Pada kesempatan kali ini admin akan membagikan kumpulan contoh soal teks cerita inspiratif dilengkapi dengan kunci jawaban terbaru dalam mata pelajaran bahasa Indonesia kelas IX revisi terbaru. Semoga apa yang admin bagikan kali ini dapat membantu anak didik dalam mencari referensi tentang contoh soal teks cerita inspiratif dilengkapi dengan kunci jawaban terbaru dalam mata pelajaran bahasa Indonesia. Adapun contoh soalnya adalah sebagai berikut.
A. teks narasi
B. teks cerita inspiratif
C. teks eksplanasi
D. teks diskusi
A. Cerita lebih mudah dijual ke penerbit
B. Terdapat beberapa hal yang terjadi dalam kisah inspirasi dapat dijadikan contoh teladan bagi pembaca atau pendengar
C. Cerita lebih mudah dijadikan skenario film
D. Cerita lebih mudah ditulis ulang
Perasaan empati adalah perasaan yang lumrah dan wajar ada di dalam diri setiap manusia. Jika manusia tidak memiliki rasa empati, maka patut dipertanyakan bagaimana psikologis orang tersebut. Perasaan empati mendorong manusia untuk saling membantu karena adanya pemikiran bahwa kondisi buruk yang dialami orang lain bisa saja terjadi pada dirinya sendiri.
Makna kata empati adalah ....
A. sebuah perasaan yang sangat mendalam sehingga seseorang memiliki kemampuan untuk mengetahui dan merasakan perasaan orang lain
B. sebuah perasaan yang ada saat melihat orang kesusahan.
C. sebuah perasaan yang sangat mulia karena merasakan iba kepada orang yang berada dalam kondisi terpuruk.
D. sebuah perasaan yang tidak pernah dirasakan orang kebanyakan karena sangat sulit mengungkapkannya.
A. Latar tempat atau lokasi
B. Latar belakang tokoh
C. Latar waktu
D. Identitas teks
Nilai yang terkandung dalam kutipan teks biografi tersebut adalah ....
A. ekonomi
B. budaya
C. sosial
D. agama
Deni, sangat nekad dan seolah tidak ada takutnya. Semua kendaraan yang ada di depannya didahuluinya. Aku sendiri yang menyaksikannya begitu ngeri. Tetapi tidak baginya, dia seolah begitu asyik ketika sudah duduk di atas motor dan memacu motornya.
Sampailah kami di jalanan yang berkelok-kelok dan naik turun. Namun, jalan seperti ini tidak menjadi halangan bagi Deni untuk terus menambah gasnya, sedangkan aku, Fajri, dan Faisal tetap hati-hati melintasi jalan yang dipasangi gambar tengkorak ini. Sampai di sebuah tikungan yang menurun, entah dari mana munculnya sebuah mobil pengangkut sayuran melaju pada posisi yang sedikit ke tengah.
Deni oleng dan sedikit memiringkan ke kiri stangnya. Namun naas keseimbangannya hilang. Ia menyusur di aspal mulus dengan posisi terbaring di bawah motor. Dan “Braakkkkk” motor dan badannya tertahan pohon cemara di tepi jurang. Deni pingsan.
Pelajaran hidup yang dapat dipetik dalam cerita tersebut adalah ....
A. Munculkan rasa berani dalam dirimu.
B. Tetaplah tidak terpengaruh dengan temanmu.
C. Berhati-hatilah di manapun dan kapanpun.
D. Jangan melintas di daerah yang terpasang gambar tengkorak.
Sejak kecil Jordan memiliki ketertarikan dalam bidang olah raga. Salah satu cabang olah raga kesukaannya adalah bola basket. Saat baru duduk di bangku SMA, Jordan pernah ditolak saat ingin mengikuti seleksi masuk tim basket sekolahnya. Alasan utama pada saat itu adalah karena badannya yang terlalu pendek. Selain itu, ia juga dinilai kurang mahir dalam permainan tersebut. [...] Ia tetap berlatih dengan giat setiap hari di rumah. Tidak hanya tekniknya, ia juga melatih fisiknya dengan sangat keras dan disiplin.
Kalimat yang tepat untuk melengkapi teks cerita tersebut adalah ....
A. Jordan mengakui semua kelemahannya itu dan pasrah dengan kenyataan yang ada.
B. Jordan tidak suka dengan apa yang diterimanya itu.
C. Jordan merasa Tuhan tidak adil dengan hidupnya.
D. Jordan sangat sedih mendengar hal itu, tapi ia tak menyerah.
Adam Malik Batubara lahir di Pematangsiantar, Sumatera Utara, 22 Juli 1917. Semenjak kecil ia gemar menonton film koboi, membaca, dan fotografi. Beliau pernah menjadi Menteri Perdagangan, Menteri Luar Negeri, lalu Ketua DPR, hingga puncak kariernya sebagai Wakil Presiden Indonesia ke-3. Adam Malik menempuh pendidikan dasarnya di Holladech-Inlandsche School Pematangsiantar. Ia melanjutkan ke Sekolah Agama Parabek di Bukittinggi, namun hanya satu setengah tahun saja karena kemudian pulang kampung dan membantu orang tua berdagang. Disela-sela kesibukan barunya itu, ia banyak membaca berbagai buku yang memperkaya pengetahuan dan wawasannya. Pada usia 20 tahun, ia bersama dengan Soemanang, Sipahutar, Armijn Pane, Abdul Hakim, dan Pandu Karta wiguna memelopori berdirinya Kantor Berita Antara pada tahun 1937.
Hal yang patut diteladani dari tokoh pada teks tersebut adalah ….
A. menjadi Menteri Perdagangan, Menteri Luar Negeri, dan DPR
B. banyak membaca berbagai buku yang memperkaya pengetahuan dan wawasannya
C. pelopor berdirinya Kantor Berita Antara pada tahun 1937
D. gemar menonton film koboi, membaca, dan fotografi
(1) Tentunya hal tersebut akan membuat orang lain merasa curiga melihatnya.
(2) Namun nyatanya dugaannya salah besar, ternyata anak-anak sekolah tersebut sedang membagi-bagikan baju bekas dan makanan kepada seorang bapak tunawisma yang biasanya sering berkeliaran di kawasan sekolah.
(3) Bisa saja orang mencurigai segerombolan anak tersebut melakukan hal yang tidak diinginkan seperti merokok.
(4) Jika Anda melihat perbuatan anak-anak tersebut tentu saja akan ikut tergerak hatinya untuk turut membantu meringankan beban tunawisma tersebut, bukan?
(5) Pada suatu hari, terdapat segerombolan anak-anak sekolah yang pergi ke area belakang sekolahnya ketika waktu istirahat tiba.
Susunan yang tepat dari kutipan cerita inspiratif tersebut adalah....
A. (5) - (4) - (2) - (3) - (1)
B. (5) - (2) - (1) - (3) - (4)
C. (5) - (3) - (4) - (2) - (1)
D. (5) - (1) - (3) - (2) - (4)
Haji Agus Salim lahir di Minangkabau, Sumatera Barat, tahun 1884. Agus Salim bersekolah di HBS Jakarta dan tamat tahun 1903. Ia tidak langsung meneruskan pendidikan ke jenjang yang lebih tinggi. Ia seorang pemuda yang tekun. Ia belajar secara otodidak atu belajar sendiri. Agus Salim dikaruniai otak yang cerdas. Ia menguasai sembilan bahasa asing. Karena keterampilan berbahasanya itulah, akhirnya ia memilih menjadi profesi sebagai penerjemah bahasa.
Hal yang patut diteladani dari tokoh tersebut adalah....
A. sebagai penerjemah bahasa
B. terampil menggunakan bahasa
C. tekun dan suka belajar otodidak
D. menguasai sembilan bahasa asing
A. Fiksi
B. Nonfiksi
C. Ilmiah
D. Sastra
A. Deskripsi
B. Rekomendasi
C. Orientasi
D. Resolusi
Keistimewaan tokoh pada teks biografi tersebut adalah....
A. Merupakan tokoh Indonesia yang paling sederhana sepanjang masa.
B. Menteri yang tidak memunyai rumah dan menampik diberi mobil mewah.
C. Mohammad Natsir diangkat sebagai perdana menteri oleh Presiden Soekarno.
D. Banyak menguasai bahasa asing, seperti Inggris, Belanda, Perancis, Jerman, dan Arab.
A. Komplikasi
B. Koda
C. Klimaks
D. Resolusi
Penggalan teks tersebut merupakan contoh bagian... dalam teks inspiratif.
A. Deskripsi
B. Resolusi
C. Komplikasi
D. Orientasi
A. Diskusi
B. Cerpen
C. Fabel
D. Ulasan
Bagian tersebut merupakan bagian....
A. Orientasi
B. Komplikasi
C. Resolusi
D. Koda
B.J. Habibie salah seorang tokoh panutan dan menjadi kebanggan bagi banyak orang di Indonesia. Semenjak kanak-kanak, Habibie memunyai kegemaran menunggang kuda dan membaca. Ia sangat cerdas. Karena kecerdasannya itu, ia mendapat beasiswa ke Jrman. Di Jerman, dia mmanfaatkan waktu sebaik-baiknya dan bertekad untuk bersungguh-sungguh belajar dan harus sukses. Ia mendapatkan gelar Doktor Ingeneur dangan nilai yang memuaskan.
Hal yang patut diteladai dari tokoh tersebut adalah....
A. gemar berkuda semenjak kanak-kanak.
B. Cerdas dan mendapatkan beasiswa ke Jerman.
C. Memanfaatkan waktu dan bertekad belajar sungguh-sungguh.
D. Mendapat gelar Doktor Ingeneur dengan nilai sangat sempurna
Kutipan teks inspiratif tersebut adalah bagian....
A. Orientasi
B. Perumitan Peristiwa
C. Komplikasi
D. Resolusi
A. moral
B. budaya
C. pendidikan
D. adat
Bung Hatta adalah seorang pahlawan yang memperjuangkan kemerdekaan dan kemajuan Indonesia. Sosok Bung Hatta begitu dekat dengan hati rakyat Indonesia karena perjuangan dan sifatnya yang begitu merakyat. Beliau pernah mendapatkan kesempatan belajar di Belanda. Sebelumnya, beliau menjadi Ketua Jong Sumatra (1918-1921).
Hal yang patut diteladani dari Bung Hatta adalah....
A. mendapatkan kesempatan belajar di Belanda
B. memperjuangkan kemerdekaan Indonesia
C. menjadi ketua Jong Sumatra
D. sifat yang begitu merakyat
Hasan adalah seorang anak dari keluarga yang sederhana. Orang tuanya tidak mampu untuk membiayai Hasan untuk melanjutkan pendidikan ke perguruan tinggi. Walaupun orang tuanya tidak mampu membiayai dirinya ke perguruan tinggi, Hasan tetap semangat belajar. Karena Hasan tetap semangat belajar dan tidak putus asa, Hasan berhasil meraih beasiswa penuh untuk melanjutkan pendidikan ke perguruan tinggi.
Hal yang dapat diijadikan pelajaran dari kutipan teks inspirasi tersebut adalah....
A. Tidak perlu berusaha untuk melanjutkan pendidikan jika orang tua tidak mampu.
B. Mintalah bantuan ke pihak yang mampu untuk membantu biaya pendidikan.
C. Berhentilah belajar jika sudah tidak ada kemapuan ekonomi untuk melanjutkan pendidikan.
D. Tetap semangat untuk selalu berusaha sebaik mungkin jika menghadapi berbagai tantangan atau masalah dalam hidup ini untuk meraih cita-cita yang diharapkan.
A. adat
B. pendidikan
C. moral
D. budaya
Jenderal Besar Soedirman, lahir di Bodas Karangjati, Rembang, Purbalingga, 24 Januari 1916. Beliau meruapkan salah seorang tokoh pejuang kemerdekaan Indonesia. Meski menderita sakit paru-paru yang parah, ia tetap bergerilya melawan Belanda. Ia berlatar belakang seorang guru HIS Muhammadiyah di Cilacap dan giat di kepanduan Hizbul Wathan. Ia berpangkat jenderal pada usia 31 tahun.
Keistimewaan tokoh tersebut adalah....
A. seorang guru HIS Muhammadiyah
B. menjadi Jenderal saat usianya 31 tahun
C. pejuang dan pahlawan Muhammadiyah
D. pemimpin perang gerilaya melawan musuh
"Bu, saya aib kepada Allah! Dia hanya mendapatkan 10 ribu tapi begitu bersyukurnya kepada Allah dan berterima kasih kepadaku. Kalau memang demikian, siapakah yang pantas masuk ke dalam nirwana Allah, apakah beliau yang mendapatkan 10 ribu dengan syukur yang luar biasa, ataukah saya yang mendapatkan jumlah lebih banyak dari itu namun sedikitpun saya tak berucap hamdalah?”
Paragraf tersebut merupakan bagian....
A. Orientasi
B. Perumitan peristiwa
C. Komplikasi
D. Resolusi
Budiman mengakhiri kalimatnya dengan bunyi yang terbata-bata dan beberapa bulir air mata yang menetes. Istrinya pun menjadi lemas sesudah menyadari betapa selama ini kurang bersyukur sebagai hamba.
Kutipan tersebut merupakan bagian....
A. Perumitan peristiwa
B. Komplikasi
C. Resolusi
D. Koda
Seorang nelayan hidup berdasarkan ikan hasil tangkapannya. Pada suatu hari di sungai dekat rumahnya nelayan itu mengalami nasib kurang beruntung dan hampir tidak mendapatkan tanggapan apapun selain seekor ikan kecil.
Saat sang nelayan itu akan memasukkan ikan tersebut ke keranjang yang di bawahnya ikan kecil itu berkata, Mohon lepaskan aku tua nelayan! Saya sangat kecil sehingga tidak berharga untuk dibawa pulang ke rumah. Saat saya menjadi lebih besar nanti saya akan Menjadi santapan yang lezat untuk Tuan namun tak nelayan tetap menaruh ikan tersebut di keranjangnya."
"Betapa tidak bersyukurnya saya jika melepaskan ikan ini," kata nelayan. "Sekecil apapun ikan yang saya tangkap tetap lebih baik daripada tidak ada tanggapan sama sekali."
Bukti cerita inspirasi tersebut berjenis cerita inspirasi binatang adalah....
A. Cerita inspirasi tersebut tidak berdasarkan kejadian nyata
B. Tokoh binatang dalam cerita inspirasi tersebut dapat berbicara
C. Terdapat pelajaran yang dapat dipetik dari cerita inspirasi tersebut
D. Pemilihan kata dalam cerita inspirasi tersebut menimbulkan kesan terharu
Dari penggalan biografi Chairul Tanjung di atas dapat kita simpulkan bahwa tokoh tersebut memiliki watak berikut ini, Kecuali ....
A. pesimis
B. optimis
C. gigih
D. ulet
Seorang nelayan hidup berdasarkan ikan hasil tangkapannya. Pada suatu hari di sungai dekat rumahnya nelayan itu mengalami nasib kurang beruntung dan hampir tidak mendapatkan tanggapan apapun selain seekor ikan kecil.
Saat sang nelayan itu akan memasukkan ikan tersebut ke keranjang yang di bawahnya ikan kecil itu berkata, Mohon lepaskan aku tua nelayan! Saya sangat kecil sehingga tidak berharga untuk dibawa pulang ke rumah. Saat saya menjadi lebih besar nanti saya akan Menjadi santapan yang lezat untuk Tuan namun tak nelayan tetap menaruh ikan tersebut di keranjangnya."
"Betapa tidak bersyukurnya saya jika melepaskan ikan ini," kata nelayan. "Sekecil apapun ikan yang saya tangkap tetap lebih baik daripada tidak ada tanggapan sama sekali."
Cerita inspirasi tersebut tidak memiliki bagian....
A. Koda
B. Resolusi
C. Orientasi
D. Komplikasi
seperangkat nilai-nilai yang disepakati dan tertanam dalam suatu masyarakat, lingkup organisasi, atau lingkungan masyarakat, yang telah mengakar pada kebiasaan dan kepercayaan disebut ....
A. nilai adat
B. nilai budaya
C. nilai sosial
D. nilai moral
Jawaban: B
33.Perhatikan kutipan teks berikut!
Seorang nelayan hidup berdasarkan ikan hasil tangkapannya. Pada suatu hari di sungai dekat rumahnya nelayan itu mengalami nasib kurang beruntung dan hampir tidak mendapatkan tanggapan apapun selain seekor ikan kecil.
Saat sang nelayan itu akan memasukkan ikan tersebut ke keranjang yang di bawahnya ikan kecil itu berkata, Mohon lepaskan aku tua nelayan! Saya sangat kecil sehingga tidak berharga untuk dibawa pulang ke rumah. Saat saya menjadi lebih besar nanti saya akan Menjadi santapan yang lezat untuk Tuan namun tak nelayan tetap menaruh ikan tersebut di keranjangnya."
"Betapa tidak bersyukurnya saya jika melepaskan ikan ini," kata nelayan. "Sekecil apapun ikan yang saya tangkap tetap lebih baik daripada tidak ada tanggapan sama sekali."
Ikan kecil dalam teks cerita inspirasi tersebut memiliki sifat....
A. Boros
B. Cerdik
C. Ceroboh
D. Sombong
Jawaban: D
A. Mobil Ferari Jess dibeli dari kerja kerasnya bermain Mobile Legend
B. Dimarahi Orang tua karena bermain game setiap hari.
C. Jess menjadi youtuber sejak September 2017
D. Jess Semakin Pintar Bermain game
35. Perhatikan kalimat berikut!
Indonesia merupakan paru-paru dunia kedua yang memiliki hutan-hutan lebat [...] memberikan banyak oksigen.
Konjungsi yang tepat untuk melengkapi kalimat di atas adalah ....
A. Yang
B. Dan
C. Sehingga
D. Kemudian
Jawaban: A
36. Perhatikan kalimat berikut!
Taman nasional berfungsi [...] melestarikan habitat hewan dan tumbuhan yang hidup di wilayah Indonesia.
Konjungsi yang tepat untuk melengkapi bagian rumpang pada kalimat di atas adalah ....
A. Agar
B. Untuk
C. Oleh
D. Yang
Jawaban: B
A. budaya
B. religius
C. moral
D. adat