Kumpulan 80+ Contoh Soal Sistem Pertahanan Tubuh - Dilengkapi Kunci Jawaban IPA Kelas XI

anantakendek.com | Pada kesempatan kali ini admin akan membagikan kumpulan contoh soal sistem pertahanan tubuh dilengkapi dengan kunci jawaban terbaru dalam mata pelajaran IPA Biologi kelas XI revisi menggunakan Kurikulum 2013. Harapannya, contoh soal yang admin bagikan kali ini dapat membantu Bapak, Ibu Guru, dan peserta didik dalam mencari referensi seputar contoh soal sistem pertahanan tubuh dilengkapi dengan kunci jawaban terbaru dalam mata pelajaran IPA Biologi kelas XI revisi.

Kumpulan 80+ Contoh Soal Sistem Pertahanan Tubuh - Dilengkapi Kunci Jawaban IPA Kelas XI

Gambar: pixabay.com

1. ASI dapat menjadikan tubuh bayi mempunyai kekebalan ....
A. Aktif alami
B. Pasif alami
C. Aktif buatan
D. Pasif buatan
E. Alami

2. Pembengkakan pada luka akibat benturan keras, terjadi karena ....
A. Peningkatan aliran darah
B. Banyaknya mikroba
C. Kerasnya benturan
D. Kehilangan banyak darah
E. Darah membeku

3. Sistem pertahanan tubuh alami disebut juga sebagai pertahanan yang nonspesifik karena ....
A. Hanya melawan zat asing tertentu
B. Memerangi semua jenis antigen yang masuk ke dalam tubuh
C. Bekerja secara spesifik terhadap antigen tertentu
D. Hanya membantu kinerja limfosit
E. Memakan antigen secara fagosit

4. Seseorang dapat dikatakan telah memiliki kekebalan aktif jika menunjukkan respon sekunder terhadap infeksi oleh patogen yg sama untuk kedua kalinya. Respon sekunder terjadi melalui mekanisme ....
A. Induksi fagositosis dari neutrofil oleh antigen
B. Induksi pembentukkan sel plasma yg menghasilkan antibodi
C. Aktivasi protein komplemen yg menginduksi antibodi
D. Sekresi histamin dan prostaglandin oleh limfosit T
E. Peningkatan permeabilitas kapiler darah oleh histamin

5. Salah satu mekanisme pertahanan tubuh terhadap serangan pathogen secara fisik dilakukan oleh ....
A. Enzim lisozim dalam mucus yang akan menghidrolisis dinding sel bakteri.
B. Bakteri di dalam tubuh yang berkompetisis dengan pathogen dalam memperoleh nutrisi
C. Silia pada trachea yang akan menyapu dan mengeluarkan partikel berbahaya mengandung patogen
D. Rambut-rambut pada hidung yang akan menyaring udara dari partikel berbahaya termasuk patogen
E. Membrane mukosa pada saluran kelamin yang akan menghalangi jalannya masuknya pathogen ke saluran kelamin

6. Kekebalan yang diaktifkan oleh sistem kekebalan bawaan dan mampu mengenali sekaligus mengingat patogen spesifik sebagai antisipasi serangan di kemudian hari disebut ....
A. Kekebaan adaptif
B. Kekebalan alami
C. Kekebalan aktif
D. Kekebalan pasif
E. Kekebalan buatan

7. Beberapa siswa disekolah Tania terserang penyakit campak. Penyakit campak disebabkan oleh virus sehingga mudah menular. Akan tetapi, Tania tidak tertular penyakit tersebut karena telah memiliki kekebalan aktif buatan. Kekebalan tersebut diperoleh Tania dari ....
A. Imunisasi MR saat masih balita
B. Pemberian serum antivirus tersebut
C. Pemberian ASI pertama saat masih bayi
D. Antibodi ibu yg disalurkan melalui plasenta
E. Sakit yg pernah dialami karena virus tersebut

8. Kanker merupakan salah satu jenis penyakit yang semakin sering terjadi. Dalam sistem pertahanan tubuh sebenarnya ada sel yang mampu membunuh sel-sel kanker, yaitu ....
A. Sel natural killer
B. Makrofag
C. Fagosit
D. Limfosit B
E. Limfosit T

9. Antibodi disebut juga respon pertahanan tubuh spesifik yang meliputi produksi protein pertahanan tubuh spesifik yang dilakukan oleh ....
A. Limfosit
B. Usus halus
C. Protein
D. Darah
E. Usus besar

10. Berikut ini merupakan organ-organ limfoid, kecuali ....
A. Nodus limfa
B. Presipitin
C. Timus
D. Limpa
E. Tonsil

11. Sistem kekebalan tubuh akan mengaktifkan sel limfosit dan protein khusus yang disebut ....
A. Vitamin
B. Antibodi
C. Antigen
D. Sel darah merah
E. Limfosit

12. Berikut ini yang merupakan salah satu hormon yang sangat penting bagi tubuh dan dihasilkan oleh pankreas adalah ....
A. Tripsin
B. Amilase
C. Pepsin
D. Erepsin
E. Insulin

13. Suatu molekul asing yang mendatangkan suatu respon spesifik dari sitem kekebalan tubuh manusia dinamakan ....
A. antibody
B. pirogen
C. limfosit B
D. limfosit T penolong
E. Antigen

14. Air liur dan air mata menjadi bagian sistem pertahanan tubuh karena ....
A. Mengandung enzim pencernaan
B. Mengandung lisozim
C. Bersifat toksik
D. Menghasilkan cairan antimikroba
E. Mampu melarutkan antigen

15. Fagositosis merupakan upaya dalam sistem pertahanan tubuh makhluk hidup yang terjadi dengan cara ....
A. Ditelannya antigen oleh sel B
B. Ditelannya antigen oleh sel makrofage
C. Ditelannya sel patogen oleh sel limfosit
D. Ditelannya makrofage oleh antigen
E. Ditelannya antigen oleh limfosit

16. Pada sistem pertahanan tubuh nonspesifik, garis pertahanan pertama yaitu ....
A. kulit dan antibody
B. kulit dan membrane mukosa
C. protein anti mikroba dan membrane mukosa
D. kulit dan sel fagosit
E. limfosit dan antibody

17. Organ limfoid terbesar yang berfungsi membuang antigen yang terdapat dalam darah dan menghancurkan sel darah merah yang sudah tua adalah ....
A. Tonsil
B. Sumsum merah
C. Nodus limfa
D. Timus
E. Limpa

18. Sel T prmbunuh adalah tipe limfosit yang mempunyai fungsi ....
A. Mengingat antigen yang pernah masuk ke dalam tubuh
B. Membentuk antibody
C. Menyerang pathogen yang masuk ke dalam tubuh
D. Menghentikan respons imun
E. Menstimulasi pembentukan sel T lainnya dan sel B plasma

19. Peredaran limfa di dalam tubuh bersifat terbuka sehingga aliran limfa di pembuluh terjadi karena adanya .....
A. Denyut nadi
B. Tekanan otot
C. Tekanan jantung
D. Gravitasi
E. Energi aktivasi

20. Dibawah ini manakah mekanisme respon kekebalan tubuh netralisasi ....
A. Menetralkan racun dari mikroorganisme sehingga akan mudah difagositosis oleh makrofag
B. Melawan bakteri bebas, racun, virus dan mikroorganisme lainnya yang berada dalam cairan tubuh
C. Memudahkan proses pengeluaran dan pembuangan antigen oleh fagositosis
D. Mengaktivasikan komplemen dengan adanya kompleks antigen-antibody
E. Membentuk vaksinasi virus cacar dengan cara didalam tubuh

21. Nodus limfa merupakan organ limfoid yang diselubungi jaringan ikat longgar yang membagi nodus menjadi nodulus-nodulus. Fungsi utama nodus limfa adalah ....
A. Membuang antigen yang terdapat dalam darah
B. Menghancurkan sel darah merah yang sudah tua
C. Melawan infeksi pada saluran pernapasan
D. Sebagai tempat pematangan limfosit
E. Menyaring mikororganisme yang ada dalam limfa

22. Pada saat antigen dicampurkan pada serum yang mengandung antibodi, maka yang terjadi yaitu ....
A. Antibodi terpisah dari serum
B. Tidak terjadi apa-apa
C. Antibodi berikatan dengan antigen
D. Antibodi menolak antigen
E. Antigen tidak bercampur dengan serum

23. Salah satu penyakit yang menyerang sistem kekebalan tubuh adalah penyakit yang disebabkan oleh virus HIV. Penyebab kematian yang umum pada pasien yang terserang virus ini adalah rusaknya ....
A. Monosit
B. Limfosit
C. Eritrosit
D. Trombosit
E. Hormon

24. Antibodi bekerja menghancurkan antigen melalui penetralan, pengendapan, pelekatan, dan kerjasama dengan protein komplen. Pernyataan yang sesuai dengan cara kerja antibodi adalah ....
A. Penetralan, racun dinetralkan dan disekresikan melalui kulit
B. Penetralan, racun dinetralkan dan ditelan fagosit
C. Pengendapan, antibodi melekat pada antigen, kemudian antigen dihancurkan eritrosit
D. Pelekatan, antibody melekat pada antigen, kemudian antigen dihancurkan eritrosit
E. Pelekatan pada antigen sehingga dikenali sel-sel limfosit T

25. Imunisasi terhadap polio atau campak termasuk ....
A. pertahanan tubuh internal
B. kekebalan tubuh alami
C. kekebalan tubuh pasif
D. kekebalan tubuh aktif buatan
E. pertahanan tubuh eksternal

26. Protein antimikroba yang akan dilepaskan jika terjadi infeksi akibat virus adalah ....
A. Limfosit B
B. Limfosit T
C. Komplemen
D. Vaksin
E. Interferon

27. Beberapa cara kerja antibody, di antara pilihan di bawah mana yang berfungsi menghalangi tempat pengikatan virus adalah ....
A. Fiksasi
B. Vaksinasi
C. Prespitasi
D. Netralisasi
E. Aglutinasi

28. Berikut ini merupakan kelainan atau penyakit yang tergolong autoimunitas, kecuali ....
A. Addison
B. Toroiditis
C. Artritis rematoid
D. Lupus
E. AIDS

29. Respon kekebalan yang bukan termasuk mekanisme pembuangan antigen oleh antibody ....
A. kekebalan seluler
B. kekebaln humoral
C. kekebalan buatan
D. kekebalan pasif
E. kekebalan nonspesifik

30. Makrofag berasal dari sel darah putih jenis ....
A. eosinofit
B. limfosit
C. neutrofil
D. basofil
E. monosit

31. Benda atau zat asing yang masuk ke dalam tubuh dan berpotensi menimbulkan gangguan pada tubuh disebut ....
A. Antibodi
B. Antigen
C. Antibiotik
D. Kuman
E. Imunitas

32. Seseorang dapat memperoleh kekebalan aktif alami setelah menderita suatu jenis penyakit ....
A. Tifus
B. Diare
C. Campak
D. Salesma
E. Demam berdarah

33. Pemberian kekebalan melalui suntikan ATS tergolong dalam pertahanan ....
A. Pasif alami
B. Pasif buatan
C. Aktif alami
D. Aktif buatan
E. Aktif sesaat

34. Pada sistem pertahanan tubuh nonspesifik, garis pertahanan pertama yaitu ....
A. kulit dan antibody
B. kulit dan membrane mukosa
C. protein anti mikroba dan membrane mukosa
D. kulit dan sel fagosit
E. limfosit dan antibody

35. Ketika seseorang mengalami alergi, sistem kekebalan tubuh akan melepaskan suatu zat yang disebut ....
A. Histamin
B. Lisosim
C. Antitoksin
D. Presiptin
E. Interferon

36. Perkembangan limfosit T berada di sumsum tulang, sedangkan pematangannya berada di ....
A. jaringan limfa
B. sumsum tulang
C. kelenjar timus
D. pembuluh darah
E. sel induk

37. Organ limfoid yang berfungsi melawan infeksi pada saluran pernapasan bagian atas dan faring adalah ....
A. Tonsil
B. Sumsum merah
C. Nodus limfa
D. Limpa
E. Timus

38. Sekelompok antimikroba yang meliputi 21 protein serum dan termasuk ke dalam pertahnan nonspesifik dinamakan ....
A. antibody
B. system kekebalan
C. interferon
D. system komplemen
E. antigen

39. Pada saat kulit tertusuk jarum yang membawa pathogen maka jaringan yang terluka akan ....
A. Merangsang pembentukan interferon
B. Mengeluarkan sekret berupa enzim lisozim
C. Merangsang pengeluaran histamin dan prostaglandin
D. Mengeluarkan sekret yang mencegah pertumbuhan patogen
E. Merangsang sel darah putih dan menyerang patogen dengan cara berkompetisis dalam memperoleh nutrisi

40. Respon kekebalan yang tidak termasuk dalam mekanisme pembuangan antigen oleh antibody yaitu kekebalan ....
A. nonspesifik
B. seluler
C. buatan
D. humoral
E. pasif

41. Salah satu penyakit yang berhubungan dengan sistem kekebalan tubuh adalah penyakit TBC. Cara yang tepat untuk meringankan penyakit ini adalah ....
A. Memberi vaksin TBC
B. Memberi antigen TBC
C. Memberi vitamin
D. Memberi perawatan infus
E. Memberi antibodi TBC

42. Pemberian vaksin termasuk ke dalam upaya membentuk kekebalan ....
A. seluler
B. aktif alami
C. aktif buatan
D. pasif alami
E. pasif buatan

43. Sistem pertahanan tubuh bekerja melindungi tubuh dari serangan zat asing. Zat asing yang masuk ke dalam tubuh akan mendapat perlawanan dari ....
A. Leukopenia
B. Antigen
C. Trombosit
D. Eritrosit
E. Antibodi

44. Respon yang berlebihan terhadapap suatu antigen yang masuk ke dalam tubuh manusia dinamakan ....
A. Addison’s disease
B. alergi
C. hipersensitif
D. autoimunitas
E. myasthenia gravis

45. Antigen dari spesies yang sama tetapi strutktur genetikanya berbeda disebut ....
A. Heteroantigen
B. Autoantigen
C. Antibodi
D. Antitoksin
E. Isoantigen

46. Garis pertahanan pertama pada system pertahanan tubuh nonspesifik adalah ....
A. kulit dan membrane mukosa
B. kulit dan sel fagosit
C. protein anti mikroba dan membrane mukosa
D. limfosit dan antibody
E. kulit dan antibody

47. Kekurangan hormon yang penting bagi tubuh dapat menyebabkan gangguan kesehatan. Berikut ini yang merupakan kelainan akibat kekurangan hormon yang dihasilkan oleh anak ginjal adalah ....
A. Kretinisme
B. Askorbut
C. Addison
D. Myxedema
E. Diabetes

48. Vaksinisasi yaitu ....
A. Merusak tubuh pathogen
B. Proses pemberian vaksin ke tubuh
C. Membunuhan pathogen
D. Menyalurkan pathogen
E. Semua jawaban salah

49. Antibodi yang dapat menggumpalkan antigen disebut ....
A. Antitoksin
B. Presipitin
C. Lisin
D. Histamin
E. Autoimun

50. Fungsi dari sel B pembelah yaitu ....
A. Menurunkan produksi antibody
B. Membentuk antibody
C. Membentuk sel B plasma dan sel B pengingat
D. Mengingat antigen yang pernah masuk
E. Menyerang pathogen

51. Pengeluaran keringat dari tubuh manusia bertujuan untuk ....
A. Mempercepat reabsorpsi air
B. Mengatur suhu tubuh
C. Menjaga aroma tubuh
D. Mengurangi kadar air dalam tubuh
E. Menjaga kondisi paru-paru

52. Semua bakteri yang masuk ke dalam tubuh akan dihancurkan oleh ....
A. Histamin
B. Antibiotik
C. IgA
D. Sel T pembantu
E. Fagosit

53. Kelainan sistem kekebalan tubuh yang ditandai dengan adanya serangan dari sistem kekebalan terhadap jaringan tubuh itu sendiri disebut ....
A. Autoimunitas
B. Autoantigen
C. Isoantigen
D. Heteroantigen
E. Fagositosis

54. Sel B dan sel T merupakan ....
A. Sel darah merah
B. Limfosit
C. Fagosit
D. Sel pembunuh
E. Makrofag

55. Molekul asing yang mendatangkan suatu respon spesifik dari sitem kekebalan tubuh disebut ....
A. pirogen
B. limfosit T penolong
C. limfosit B
D. antigen
E. antibody

56. Dalam sistem pertahanan tubuh, fagosit yang memiliki peran penting untuk melawan serangan cacing parasit adalah ....
A. Eosinofil
B. Neutrofil
C. Limfosit B
D. Limfosit T
E. Maktofag

57. Dalam reaksi alergi, IgE ....
A. Memicu sekresi antibodi ke dalam saluran pencernaan dan saluran pernapasan
B. Melekat pada sel patogen dan menandainya untuk kemudian dilumpuhkan
C. Berikatan pada permukaan mastosit, dan menginduksinya untuk menghasilkan histamin
D. Membuat lubang pada membran sel patogen
E. Memicu limfosit untuk menghasilkan antigen

58. Sel limfosit B dimatangkan di ....
A. Darah
B. Kelenjar thymus
C. Otak
D. Sumsum tulang
E. Nodus limfa

59. Sistem kekebalan tubuh alami internal sangat bergantung kepada ....
A. Antibodi
B. Sel fagosit
C. Antibiotik
D. Sel limfosit
E. Sel penolong

60. Contoh penyakit yang dapat dicegah dengan pemberian vaksin secara oral adalah ....
A. Cacar
B. Disentri
C. TB
D. Rabies
E. Polio

61. Perkembangan limfosit T terjadi di sumsum tulang, sedangkan pematangannya terjadi di ....
A. sumsum tulang
B. pembuluh darah
C. kelenjar timus
D. sel induk
E. jaringan limfa

62. Ilmu yang mempelajari sistem kekebalan tubuh disebut ....
A. zoologi
B. virologi
C. embriologi
D. vaksinasi
E. immunologi

63. Sel penghasil antibodi adalah ....
A. isograf
B. basophil
C. limfosit
D. monosit
E. leukosit

64. Senyawa kimia yang dihasilkan oleh jamur atau bakteri dan dapat membunuh mikroorganisme lain disebut ....
A. Antibodi
B. Antigen
C. Limfosit
D. Kelenjar
E. Antibiotik

65. Pada saat antigen dicampurkan pada serum yang mengandung antibodi, maka yang terjadi yaitu ....
A. Antibodi terpisah dari serum
B. Tidak terjadi apa-apa
C. Antibodi berikatan dengan antigen
D. Antibodi menolak antigen
E. Antigen tidak bercampur dengan serum

66. Berdasarkan karakteristiknya, sistem pertahanan dibedakan menjadi pertahanan alami dan pertahanan buatan. Berikut ini yang merupakan bentuk pertahanan tubuh secara alami, kecuali ....
A. Asam hidroklorik lambung
B. Sekresi airmata
C. Filter udara rambut hidung
D. Reaksi alergi
E. Bakteri non-patogen pada kulit

67. Tujuan naiknya suhu tubuh ketika demam yaitu ....
A. Mempercepat kerja sel fagosit
B. Mempercepat perkembangbiakan bakteri
C. Mempercepat metabolisme
D. Jawaban a dan c benar
E. Jawaban a, b, dan c benar

68. Suatu sistem yang bekerjasama dan berfungsi memerangi pengaruh faktor yang berasal dari lingkungan atau dari dalam tubuh sendiri disebut ....
A. Sistem regulasi
B. Sistem saraf
C. Sistem hormon
D. Sistem endokrin
E`. Imunitas

69. Jenis limfosit T yang berfungsi menghancurkan sel yang telah terinfeksi adalah ....
A. Limfosit T penolong
B. Limfosit T sitotoksik
C. Limfosit T supresor
D. Limfosit T memori
E. Limfosit T helper

70. Pertahanan tubuh yang bersifat non spesifik karena tidak bersifat khusus terhadap zat asing tertentu disebut ....
A. Sistem Pertahanan alami
B. Pertahanan tubuh buatan
C. Antibodi
D. Pertahanan lapis kedua
E. Antibiotik

71. Kekebalan seluler akan melibatkan sel T yang bertugas untuk ....
A. Menghambat pathogen
B. Memakan pathogen
C. Menyerang sel-sel tubuh yang terinfeksi
D. Menghancurkan patugen
E. Semua jawaban salah

72. Sistem kekebalan tubuh adalah ....
A. kemampuan tubuh dalam menghasilkan limfosit dewasa
B. kemampuan dalam menjalani persaingan kehidupan
C. kemampuan memakan antigen yang masuk ke dalam tubuh
D. kemampuan tubuh dalam menghasilkan sel kekebalan.
E. kemampuan tubuh dalam mempertahankan diri dari serangan penyakit

73. Imunoglobin D adalah antibodi yang bisa ditemukan di ....
A. Air mata
B. Darah
C. Basofil
D. Permukaan limfosit B
E. Infeksi

74. Sistem kekebalan tubuh nonspesifik internal sangat tergantung pada ....
A. sel limfosit B
B. limfosit T
C. antibody
D. lisozim
E. sel fagosit

75. Di antara pilihan di bawah, tentang cara kerja antibodi yang berfungsi menghalangi tempat pengikatan virus yaitu ....
A. Aglutinasi
B. Fiksasi
C. Prespitasi
D. Vaksinasi
E. Netralisasi

76. Sekelompok antimikroba yang terdiri atas 21 protein serum dan termasuk ke dalam pertahnan nonspesifik dikenal dengan nama ....
A. system kekebalan
B. system komplemen
C. interferon
D. antigen
E. antibody

77. Autoimunitas akan menyebabkan beberapa penyakit berikut ini, kecuali ....
A. Aids
B. Diabetes mellitus
C. Addison’s disease
D. Myasthenia
E. Lupus

78. Respon kekebalan yang bukan termasuk mekanisme pembuangan antigen oleh antibody ....
A. kekebalan seluler
B. kekebaln humoral
C. kekebalan buatan
D. kekebalan pasif
E. kekebalan nonspesifik

79. Suatu mekanisme pertahanan yang dilakukan oleh sel-sel fagosit dengan cara mencerna partikel mikrobia dinamakan ....
A. Interferon
B. Antibody
C. Inflamasi
D. Limfosit
E. Fagositosis

80. Kekebalan spesifik adalah mekanisme respons pertahanan tubuh. Jenis senyawa yang berperan dalam proses penghancuran bakteri yaitu ....
A. Protein komplemen
B. Antibody
C. Lisozim
D. Antigen
E. Histamin