Kumpulan 70+ Contoh Soal Dinamika Persatuan dan Kesatuan Bangsa dalam Konteks Negara Kesatuan Republik Indonesia

anantakendek.com - Pada kesempatan kali ini admin akan membagikan kumpulan contoh soal dinamika persatuan dan kesatuan bangsa dalam konteks negara kesatuan republik Indonesia dilengkapi dengan kunci jawaban terbaru dalam mata pelajaran PKn kelas 12 dilengkapi dengan kunci jawaban revisi terbaru. Semoga apa yang admin bagikan kali ini dapat membantu Bapak, Ibu Guru, dan peserta didik dalam mencari referensi seputar contoh soal dinamika persatuan dan kesatuan bangsa dalam konteks negara kesatuan republik Indonesia dilengkapi dengan kunci jawaban.

Dinamika Persatuan dan Kesatuan Bangsa dalam Konteks Negara Kesatuan Republik Indonesia

Gambar: freepik.com

1. Siapakah yang mengetik naskah Proklamasi ....
A. M. Hatta
B. Soekarni
C. Sayuti Melik
D. Soekaro

2. Bersatunya macam-macam corak yang beraneka ragam menjadi satu kebulatan yang utuh dan serasi disebut ....
A. kebersamaan
B. kecocokan
C. kerukunan
D`. persatuan

3. Siapakah yang menandatangai teks proklamasi ....
A. Ir. Soearno dan Moh. Hatta
B. Sayuti Melik
C. Ir. Soekarno
D. Moh. Hatta

4. Prinsip yang mengharuskan kita mengakui bahwa Bangsa Indonesia merupakan bangsa yang terdiri atas berbagai suku, bahasa, agama dan adat kebiasaan yang majemuk adalah prinsip ....
A. Kebebasan Yang Bertanggung Jawab
B. Wawasan Nusantara
C. Nasionalisme Indonesia
D. Bhineka Tunggal Ika

5. Kapan Teks Proklamasi dibacakan ....
A. 16 Agustus 1945
B. 17 Agustus 1945
C. 14 Agustus 1945
D. 15 Agustus 1945

6. Bangsa Indonesia adalah bangsa yang penduduknya taat menjalankan perintah agama, sehingga disebut bangsa yang ....
A. religius
B. adil makmur
C. cinta damai
D. berbudaya

7. Siapakah yang mengibarkan sangsaka merah putih ....
A. Suhud dan Latief Hendradiningrat
B. semua yang hadir
C. suhud
D. latief H

8. Manfaat menerapkan sikap persatuan di lingkungan sekolah adalah ....
A. meningkatkan kesejahteraan warga
B. membuat lingkungan menjadi bersih
C. menciptakan suasana belajar yang nyaman
D. mengembangkan rasa toleransi antar warga

9. Perlawanan rakyat Maluku dipimpin oleh ....
A. Falatehan
B. Tjut Nyak Dien
C. Pati unus
D. Sultan Harun

10. Alat pemersatu bangsa Indonesia yang beragam adalah ....
A. Suku bangsa
B. Bahasa Indonesia
C. Kebudayaan
D. Adat istiadat

11. Penyelenggaraan pemerintahan daerah dalam Negara Kesatuan Republik Indonesia diatur dalam Undang-Undang Nomor ....
A. 23 Tahun 2015
B. 24 Tahun 2015
C. 23 Tahun 2014
D. 24 Tahun 2014

12. Sikap yang dapat merusak persatuan dan kesatuan adalah ....
A. menghargai sesama
B. gotong royong
C. mementingkan kepentingan pribadi atas kepentingan umum
D. bersemangat tinggi untuk memajukan Indonesia

13. Nilai-nilai persatuan dan kesatuan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945 terdapat dalam ....
A. alinea I
B. alinea II
C. alinea III
D. alinea IV

14. Hal yang membuat korupsi, kolusi, dan nepotisme merebak ....
A. Kekuasaan yang terpusat dan tidak terkontrol
B. Kekuasaan yang tidak terpusat dan tidak terkontrol
C. Kekuasaan yang terpusat dan terkontrol
D. Kekuasaan yang tidak terpusat dan terkontrol

15. ”Negara Indonesia adalah negara kesatuan yang berbentuk republik”. adalah bunyi pasal ....
A. Pasal 1 ayat (2) UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945
B. Pasal 1 ayat (1) UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945
C. Pasal 2 ayat (2) UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945
D. Pasal 2 ayat (1) UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945

16. Sikap saling menghargai, menghormati, serta menyayangi antara sesama manusia tanpa memandang perbedaan disebut ....
A. spesialisasi
B. diskriminasi
C. toleransi
D. antipasi

17. Alinea pertama teks proklamasi berbunyi, ”Kami bangsa Indonesia menyatakan dengan ini kemerdekaan Indonesia”. Hal itu mengandung makna ....
A. bahwa kemerdekaan bangsa Indonesia adalah hak warga negara
B. bahwa kemerdekaan bangsa Indonesia telah dinyatakan
C. bahwa kemerdekaan bangsa Indonesia telah dinyatakan dan diumumkan kepada dunia
D. bahwa kemerdekaan bangsa Indonesia telah dinyatakan dan diumumkan kepada warga Indonesia

18. Dasar hukum bahwa Negara Republik Indonesia adalah kesatuan terdapat pada UUD NRI tahun 1945 ....
A. Pasal 1 ayat 3
B. Pasal 2 ayat 1
C. Pasal 1 ayat 1
D. Pasal 1 ayat 2

19. Faktor yang berpotensi menghambat persatuan dan kesatuan bangsa adalah ....
A. Tingginya partisipasi masyarakat dalam pemilu
B. Adanya nilai gotong royong dalam masyarakat Indonesia
C. Wilayah Indonesia yang berbentuk kepulauan
D. Sifat masyarakat Indonesia yang rela berkorban demi bangsa dan negara

20. Tujuan nasional dari NKRI tercantum secara eksplisit di dalam pembukaan UUD 1945 alinea ....
A. 1
B. 2
C. 3
D. 4

21. Dalam menghadapi pengaruh negatif dari luar negeri, perlu ditanamkan semangat nasionalisme kepada seluruh bangsa Indonesia, karena dengan semangat nasionalisme bangsa, Indonesia mampu ....
A. Mempertahankan nilai-nilai luhur Pancasila
B. Menghadapi tantangan dari negara tetangga
C. Memiliki rasa lebih tinggi dari bangsa lain
D. Menghargai bangsanya secara berlebihan

22. Dibawah ini yang merupakan sikap yang mencerminkan persatuan dan kesatuan adalah ....
A. Pengajian rutin setiap jumat
B. Kerjabakti membersihkan lingkungan
C. Beribadah ke masjid
D. Tidak pernah ikut ke masjid

23. Bagi bangsa Indonesia, semboyan Bhineka Tunggal Ika mempunyai kedudukan sebagai dasar untuk mewujudkan ....
A. Negara yang aman dan damai
B. Tata pemerintahan yang baik
C. Cita-cita bangsa
D. Persatuan dan kesatuan bangsa Indonesia

24. Di bawah ini yang merupakan faktor pendorong persatuan dan kesatuan adalah ....
A. Aktif menggunakan bahasa Asing
B. Menggunakan produk Asing
C. Apresiasi terhadap budaya bangsa
D. Meniru budaya barat

25. Persatuan dan kesatuan bangsa akan hancur apabila ....
A. Pemimpin bangsa bekerja dengan amanah
B. Tidak ada sikap saling menghargai atas perbedaan yang ada

C. Setiap orang saling terbuka terhadap kepentingannya
D. Setiap orang menjunjung tinggi nilai toleransi dalam kehidupan dimasyarakat

26. Berikut ini yang bukan termasuk makna penting persatuan dan kesatuan adalah ....
A. menjalin sikap tolong menlong antarsesama
B. menciptakan paham etnosentrisme
C. menjalin rasa kemanusiaan antarsesama
D. menjalin rasa kebersamaan dan saling melengkapi satu sama lain

27. Adanya sikap saling merendahkan terhadap perbedaan suku dan budaya akan menimbulkan, kecuali ....
A. Memperkuat persatuan dan kesatuan bangsa
B. Timbul permusuhan antar suku
C. Konflik yang berkepanjangan
D. Perpecahan dalam NKRI

28. Berikut yang tidak termasuk ciri-ciri Negara Indonesia sebagai negara kesatuan ....
A. pemerintah pusat mempunyai kekuasaan keluar sepenuhnya dan kekuatan ke dalam yang terbatas
B. tidak ada negara di dalam Negara Indonesia
C. hanya berlaku satu undang-undang
D. rakyat adalah pemegang kekuasaan pemerintahan

29. Usaha secara sungguh-sungguh untuk mencapai sesuatu adalah pengertian dari ....
A. semangat
B. rela berkorban
C. kerja keras
D. perjuangan

30. Pernyataan berikut ini yang menunjukan contoh nilai perjuangan pahlawan bangsa sebagai wujud cinta tanah air ....
A. aktif berjuang melawan penjajah setiap saat
B. semangat kepahlawanan tanpa mengenal lelah
C. tabah dalam menghapi cobaan
D. mengembangkan sikap hemat dan cermat

31. Peristiwa apakah yang mendorong para pemuda mendesak "golongan tua" untuk secepatnya memproklamasikan kemerdekaan Indonesia ....
A. menyerahnya jepang kepada sekutu
B. menyerahnya sekutu kepada amerika
C. menyerahnya sekutu kepada jepang
D. menyerahnya jepang kepada amerika

32. Pada tanggal berapa terjadi pertempuran antara pasukan APRIS dan KL-KNIL ....
A. 5 Agustus 1950
B. 8 Agustus 1950
C. 5 April 1950
D. 8 April 1950

33. Siapakah yang merumuskan teks proklamasi ....
A. Soepomo dan Moh Hatta
B. Ir. Soekarno dan M.Hatta
C. Ir. Soekarno dan Moh. Yamin
D. Ir. Soekarno dan Soepomo

34. Bersatunya macam-macam corak yang beraneka ragam menjadi satu kebulatan yang utuh dan serasi disebut ....
A. kebersamaan
B. kecocokan
C. kerukunan
D. persatuan

35. Pancasila dan Tujuan Negara Indonesia termuat dalam Pembukaan UUD Negara Republik Indonesia 1945 alinea ke ....
A. 1
B. 2
C. 3
D. 4

36. Prinsip yang mengharuskan kita mengakui bahwa Bangsa Indonesia merupakan bangsa yang terdiri atas berbagai suku, bahasa, agama dan adat kebiasaan yang majemuk adalah prinsip ....
A. Kebebasan Yang Bertanggung Jawab
B. Wawasan Nusantara
C. Nasionalisme Indonesia
D. Bhineka Tunggal Ika

37. Konflik antar suku, kerusuhan yang terjadi dimasyarakat serta aksi kekerasan yang menimbulkan perpecahan merupakan dampak dari ....
A. Masuknya budaya asing di negara Indonesia
B. Kurangnya partisipasi warga negara
C. Hilangnya rasa persatuan dan kesatuan
D. Kurangnya kepercayaan terhadap orang lain

38. Proses penyesuaian diantara unsur-unsur sosial yang berbeda-beda sehingga membentuk suatu kesatuan masyarakat yang serasi disebut ....
A. sosialisasi
B. integrasi sosial
C. asimilasi
D. akulturasi

39. Persatuan dan kesatuan merupakan hal yang penting bagi Indonesia dikarenakan Indonesia merupakan ....
A. Negara berkembang, yang tingkat perekonomiannya masih dalam perkembangan
B. Negara majemuk, yang terdiri dari berbagai suku, ras, bahasa, agama dll
C. Negara hukum, negara yang penyelenggaraan kekuasaan pemerintahnya didasarkan atas hukum
D. Negara sekuler, yang memisahkan kepentingan agama dan negara

40. Sikap yang bertentangan dengan nilai-nilai Pancasila harus kita hindari antara lain yaitu ....
A. tenggang rasa
B. empati
C. toleransi
D. individualisme

41. Pancasila merupakan salah satu faktor yang memperkuat persatuan dan kesatuan dalam NKRI yang diwujudkan dalam 5 sila yang secara tersusun terkandung nilai utama ....
A. Ketuhanan, kemanusiaan, persatuan, keadilan, kerakyatan
B. Ketuhanan, keadilan, kemanusiaan, persatuaan, kerakyatan
C. Ketuhanan, persatuan, keadilan, kemanusiaan, kerakyatan
D. Ketuhanan, kemanusiaan, persatuan, kerakyatan, keadilan

42. Bangsa Indonesia adalah bangsa yang penduduknya taat menjalankan perintah agama, sehingga disebut bangsa yang ....
A. religius
B. adil makmur
C. cinta damai
D. berbudaya

43. Salah satu bentuk dari sikap yang mencerminkan sila kedua Pancasila adalah ....
A. Ikut serta dalam kegiatan kemanusiaan
B. Melakukan musyawarah untuk mencapai mufakat
C. Menempatkan kepentingan bangsa diatas kepentingan pibadi maupun kelompok
D. Menjalankan perintah agama sesuai dengan ajaran yang dianutnya

44. Kebangkitan Nasional ditandai dengan didirikannya Budi Utomo pada tanggal ....
A. 20 Mei 1909
B. 20 Mei 1910
C. 20 Mei 1907
D. 20 Mei 1908

45. Kelemahan sistem sentralisasi adalah ....
A. mengancam persatuan dan kesatuan
B. maraknya korupsi oleh pejabat daerah
C. aspirasi rakyat kurang terakomodasi
D. pemerataan pembangunan sulit diwujudkan

46. Tahap pembinaan rasa persatuan dan kesatuan bangsa yang benar adalah ....
A. Kebangkitan Nasional - Perasaan Senasib Sepenanggungan - Sumpah Pemuda - Proklamasi Kemerdekaan
B. Perasaan Senasib Sepenanggungan - Sumpah Pemuda - Kebangkitan Nasional - Proklamasi Kemerdekaan
C. Perasaan Senasib Sepenanggungan -Kebangkitan Nasional - Sumpah Pemuda - Proklamasi Kemerdekaan
D. Kebangkitan Nasional- Sumpah Pemuda - Perasaan Senasib Sepenanggungan - Proklamasi Kemerdekaan

47. Pengertian dari desentralisasi dalam sistem pemerintahan adalah ....
A. pembagian kekuasaan antara pemerintah pusat dengan pemerintah daerah dalam mengatur dan mengurus setiap daerah
B. pembagian kekuasaan pemerintah daerah dan pemerintah pusat sama
C. sistem pemerintah yang memberikan kebebasan kepada daerah untuk mengatur daerahnya masing-masing tanpa terikat peraturan perundangan
D. pemerintah daerah memiliki kekusaan untuk mengatur dan mengurus rumah tangganya sendiri berdasarakan kebutuhan dari potensi daerah masing-masing

48. Manfaat menerapkan sikap persatuan di lingkungan sekolah adalah ....
A. meningkatkan kesejahteraan warga
B. membuat lingkungan menjadi bersih
C. menciptakan suasana belajar yang nyaman
D. mengembangkan rasa toleransi antar warga

49. Pemilu pertama kali dilaksanakan pada masa Kabinet ....
A. Kabinet Burhanudin Harahap
B. Kabinet Ali Sastroadmidjojo II
C. Kabinet Natsir
D. Kabinet Ali Sastroadmidjojo I

50. Alat pemersatu bangsa Indonesia yang beragam adalah ....
A. Suku bangsa
B. Bahasa Indonesia
C. Kebudayaan
D. Adat istiadat

51. Siapa yang memimpin gerakan Dewan Gajah ....
A. Letkol Soeharto
B. Letkol M. Simbolon
C. Letkol Ahmad Husein
D. Letkol Ventje Samual

52. Selalu menjaga rasa persatuan dan kesatuan dengan cara menjalin rasa kebersamaan dan saling melengkapi antar bangsa merupakan ....
A. nilai-nilai persatuan dan kesatuan
B. prinsip persatuan
C. makna persatuan
D. rasa cinta tanah air

53. Negara Kesatuan adalah bentuk negara dimana wewenang legislatif tertinggi dipusatkan dalam suatu badan legislatif nasional. Kekuasaan negara dipegang oleh pemerintah pusat. Pemerintah pusat dapat menyerahkan sebagian kekuasaannya kepada daerah berdasarkan hak otonomi, tetapi pada tahap terakhir kekuasaan tetap berada di tangan pemerintah pusat. Pernyataan ini adalah pengertian negara kesatuan menurut ....
A. C.F Strong
B. John Locke
C. Thomas Hobles
D. Soerjono Soekanto

54. Berikut ini adalah contoh sikap yang mencerminkan komitmen persatuan dalam kehidupan di sekolah yaitu ....
A. meningkatkan semangat Bhinneka Tunggal Ika
B. tidak membedakan teman dalam bergaul di kelas
C. tidak membedakan SARA
D. ikut serta dalam kegiatan kerja bakti

55. Sistem pemerintahan yang dijalankan pada kurun waktu 14 November 1945 sampai 27 Desember 1949 adalah ....
A. Kabinet Oposisi
B. Kabinet Presidensial
C. Kabinet Parlementer
D. Kabinet Ekstra Parlementer

56. Persatuan dan kesatuan kokoh apabila ....
A. para pemimpin mampu membuka dirinya
B. tidak ada kesewenang-wenangan dalam kehidupan
C. setiap orang saling terbuka terhadap kepentingannya
D. setiap golongan bangsa berani membuka aibnya

57. Dasar hukum bahwa Negara Republik Indonesia adalah negara kesatuan terdapat pada UUD 1945 ....
A. Pasal 1 ayat 3
B. Pasal 2 ayat 1
C. Pasal 1 ayat 1
D. Pasal 1 ayat 2

58. Hal yang membuat korupsi, kolusi, dan nepotisme merebak ....
A. Kekuasaan yang terpusat dan tidak terkontrol
B. Kekuasaan yang tidak terpusat dan tidak terkontrol
C. Kekuasaan yang terpusat dan terkontrol
D. Kekuasaan yang tidak terpusat dan terkontrol

59. Kebangkitan Nasional ditandai dengan didirikannya Budi Utomo pada tanggal ....
A. 20 Mei 1909
B. 20 Mei 1910
C. 20 Mei 1907
D. 20 Mei 1908

60. Salah satu wujud persatuan di lingkungan sekolah antara lain ....
A. piket kelas
B. jajan di kantin
C. membaca buku di perpustakaan
D. berkelahi bersama-sama

61. Pasal-pasal yang menyebutkan tentang Negara Kesatuan Republik Indonesia, kecuali ....
A. Pasal 37 ayat 5
B. Pasal 27 ayat 3
C. Pasal 1 ayat 1
D. Pasal 18 ayat 1

62. Dampak yang dapat ditimbulkan dengan tidak adanya rasa persatuan dan kesatuan yang terjalin dalam kehidupan berbangsa dan bernegara adalah ....
A. Menciptakan eksistensi negara dimata dunia
B. Terjalinya tali persaudaraan pada masyarakat Indonesia
C. Terciptanya kehidupan bangsa yang aman, sentosa dan jaya
D. Menimbulkan perpecahan dalam suatu bangsa dan negara

63. Bentuk negara dimana wewenang legislatif tertinggi dipusatkan dalam suatu badan legislatif nasional adalah pengertian dari negara [...] Menurut C.F Strong.
A. Federal
B. Kerajaan
C. Serikat
D. Kesatuan

64. Berdirinya organisasi Budi Utomo pada tanggal 20 Mei 1908 merupakan awal dari kesadaran nasional bangsa Indonesia, yang dimana setiap tanggal tersebut diperingati sebagai ....
A. Hari Pahlawan
B. Hari Kebangkitan Nasional
C. Hari Kesaktian Pancasila
D. Hari Sumpah Pemuda

65. Pada saat ini Indonesia merupakan negara kesatuan yang menganut sistem desentralisasi melalui mekanisme otonomi daerah. Kewenangan yang tidak diberikan kepada daerah otonom antara lain ....
A. Agama, kesehatan, moneter
B. Hankam, agama, yustisi
C. Pendidikan, ekonomi, yustisi
D. Agama, pendidikan, moneter

66. Cara untuk menghargai keberagaman suku disekitar kita adalah dengan cara ....
A. Tidak ingin bergaul dengan orang berbeda suku
B. Hidup berdampingan dengan rukun dan saling menghargai
C. Menjadi yang paling baik
D. Menonjolkan kelebihan suku sendiri

67. Pada tanggal dan tahun berapakah presiden Soeharto berhenti menjadi presiden ....
A. 21 Mei 1998
B. 21 Juni 1998
C. 21 Maret 1998
D. 21 April 1998

68. Sikap masyarakat yang masa bodo terhadap segala sesuatu yang terjadi di dalam negaranya dinamakan sikap ....
A. Apatis
B. Pesimis
C. Simpati
D. Empati

69. Pancasila dapat memperkukuh persatuan dan kesatuan, karena nilai-nilai pancasila bersifat ....
A. Satu
B. Banyak
C. Universal
D. Lima dasar

70. Kesatuan wilayah perairan dan gugusan pulau-pulau Indonesia yang terletak diantara Samudera Pasifik dan Samudera Hindia serta diantara Benua Asia dan Benua Australia dikenal dengan istilah ....
A. Multikultural
B. Nusantara
C. Khatulistiwa
D. Bhineka Tunggal Ika