Kumpulan 80+ Contoh Soal (Suhu Tubuh) Dilengkapi Kunci Jawaban : IPA Kelas VII

anantakendek.com - Pada kesempatan kali ini admin akan membagikan kumpulan contoh soal suhu tubuh dilengkapi dengan kunci jawaban dalam mata pelajaran IPA kelas 7 kurikulum merdeka belajar. Semoga apa yang admin bagikan kali ini dapat membantu Bapak, Ibu Guru, dan peserta didik dalam mencari referensi seputar contoh soal suhu tubuh dilengkapi dengan kunci jawaban dalam mata pelajaran IPA kelas 7 kurikulum merdeka.

Kumpulan 80+ Contoh Soal (Suhu Tubuh) Dilengkapi Kunci Jawaban : IPA Kelas VII

Gambar: freepik.com

1. Suhu suatu zat diukur dengan menggunakan ....
A. higrometer
B. manometer
C. barometer
D. termometer

2. Untuk mengatasi suhu tubuh yang menurun, manusia mempunyai mekanisme menjaga kestabilan suhu tubuhnya dengan cara ....
A. Berkeringat dan banyak minum
B. Menggigil dan mudah lapar
C. Ingin terus tidur
D. Sering buang air kecil

3. Termometer klinis mempunyai daerah ukur antara ....
A. (30-50)°C
B. (35-42)°C
C. (0-50)°C
D. (0-100)°C

4. Berikut adalah faktor yang mempengaruhi peningkatan suhu tubuh manusia, kecuali ....
A. Suhu lingkungan yang meningkat
B. Peradangan/inflamasi
C. Laju metabolisme basal menurun
D. Peningkatan aktivitas tubuh

5. Tangan dapat menentukan panas dan dinginnya suatu zat, tetapi tangan tidak dapat digunakan untuk mengukur suhu karena ....
A. tangan tidak dapat menentukan nilai suhu
B. tangan tidak dapat menentukan panas dan dinginnya suatu zat
C. tangan mudah terbakar
D. tangan bukan alat ukur

6. Jika kita berada di luar ruangan pada siang hari yang terik, tubuh akan terasa panas. Hal tersebut dikarenakan terjadinya mekanisme perubahan suhu tubuh berupa ....
A. Radiasi

B. Evaporasi
C. Konveksi
D. Konduksi

7. Batas bawah yang digunakan pada saat pembuatan termometer adalah ....
A. air menguap
B. es membeku
C. air mendidih
D. es mencair

8. Suhu pada tubuh manusia dapat berubah akibat lingkungan. Walaupun terjadi perubahan suhu tubuh, tetapi tubuh mempunyai mekanisme homeostasis yang dapat dipertahankan suhu dalam rentang normal berkisar antara ....
A. 39°C-41°C
B. 31°C-33°C
C. 36°C-37,5°C
D. 25°C-27°C

9. Dua buah es yang diambil dari lemari es yang sama kemudian diletakkan di atas sebuah meja. Es A lebih besar dari pada es B. Es manakah yang suhunya lebih rendah ....
A. Suhu keduanya sama
B. Tidak dapat diketahui
C. Benda B
D. Benda A

10. Perhatikan pernyataan berikut!
1) Pori-pori kulit melebar
2) Pengeluaran keringat
3) Menggigil
4) Percepatan peredaran darah
5) Meningkatnya kerja/kontraksi otot

Manakah respon tubuh yang benar, sebagai respon atau mekanisme tubuh kita untuk mempertahankan suhu normal pada saat berada di lingkungan yang panas ....
A. 1), 4), dan 5)
B. 3), 4), dan 5)
C. 1), 2), dan 3)
D. 1), 2), dan 4)

11. Termomoeter ini mempunyai kelebihan antara lain zatnya tidak membasahi dinding kaca. Dan salah satu kelemahannya tidak dapat mengukur suhu yang sangat rendah. Termometer yang dimaksud adalah ....
A. Raksa
B. Digital
C. Alkohol
D. Klinis

12. Berikut adalah hal-hal yang harus dilakukan seseorang saat mengalami hipotermia, kecuali ....
A. Memakai selimut yang tebal dan berlapis
B. Meminum air hangat
C. Memakai jaket yang tebal
D. Memakai pakaian yang tipis

13. Skala termometer yang mempunyai titik beku 0° dan titik didih 80° adalah ....
A. Fahrenheit
B. Kelvin
C. Reamur
D. Celcius

14. Saat pelajaran olahraga, Dira dan teman-temannya diminta oleh guru untuk berlari mengelilingi lapangan sepak bola. Setelah selesai, Dira merasakan kelelahan, keringat yang bercucuran dan panas dalam tubuhnya. Dari kondisi diatas, faktor apakah yang menyebabkan peningkatan suhu tubuh Dira ....
A. Usia
B. Aktivitas
C. Jenis kelamin
D. Dehidrasi

15. Nama alat untuk mengukur suhu ....
A. Termometer
B. Amperemeter
C. Meteran
D. Dinamometer

16. Menjelang pertandingan bulu tangkis, Dion latihan rutin setiap hari pada jam 21.00 sampai 23.00. Meski suhu lingkungan di GOR rendah, tapi Dion merasa kepanasan. Hal apa yang harus dilakukan Dion agar suhu tubuhnya kembali normal ....
A. Minum minuman bersoda
B. Minum minuman yang dingin
C. Cuci muka
D. Minum air biasa

17. Perhatikan gambar berikut!

Kumpulan 80+ Contoh Soal (Suhu Tubuh) Dilengkapi Kunci Jawaban : IPA Kelas VII

Dalam gambar pemeriksaan suhu tubuh melalui ....
A. anus
B. aksila
C. oral
D. membarn timpani

18. Tubuh manusia memiliki mekanisme tersendiri untuk menjaga kestabilan suhu tubuh melalui hipotalamus yang ada di otak. Di bawah ini adalah salah satu mekanisme yang dilakukan saat terjadi peningkatan suhu tubuh yaitu ....
A. Peningkatan panas tubuh
B. Berkeringat
C. Vasokontriksi
D. Menggigil

19. Perhatikan pernyataan berikut!
1) Mempunyai titik beku yang rendah
2) Harga yang relatif murah.
3) Sangat peka terhadap perubahan dari suhu.
4) Dapat dipakai untuk mengukur suhu yang tinggi maupun yang rendah.
5) Mengkilap seperti perak sehingga mudah sekali untuk dilihat.
6) Tidak akan membasahi dinding kaca.

Pernyataan yang merupakan kelebihan dari termometer raksa di tunjukkan oleh nomor ....
A. 2), 3), 4), dan 5)
B. 3), 4), 5), dan 6)
C. 1), 2), 3), dan 4)
D. 1), 2), 4), dan 6)

20. Saat tubuh terinfeksi suatu penyakit biasanya terjadi peningkatan suhu tubuh (demam). Hal sederhana apa yang dapat dilakukan untuk menurunkan suhu tubuh agar kembali normal ....
A. Kompres dengan air hangat
B. Mandi dengan air dingin
C. Minum es
D. Olahraga

21. Mengapa kebanyakan pasien covid-19 suhunya diatas 37°C
A. karena merupakan upaya virus menyerang tubuh manusia
B. karena virus suka suhu yang panas
C. karena suhu dari virus covid 19 diatas 37°C
D. karena pada saat itu virus masuk kedalam tubuh manusia dan disitulah daya tahan tubuh kita mengeluarkan imun untuk melawan infeksi

22. Ketika keringat pada kulit atau pakaian Anda yang basah menguap, maka pada saat itu Anda sedang kehilangan panas tubuh. Proses ini menggambarkan kehilangan panas tubuh melalui perubahan cairan menjadi gas. Hal tersebut merupakan mekanisme kehilangan panas tubuh secara ....
A. Radiasi
B. Evaporasi
C. Konduksi
D. Konveksi

23. Anak usia 9 bulan dibawa ke posyandu untuk melakukan imunisasi. Sebelum imunisasi diberikan, bayi tersebut suhu tubuhnya diukur. Alat pengukur suhu yang tepat adalah ....
A. Termometer Digital
B. Termometer Air Raksa Oral
C. Termometer Air Raksa Rektal
D. Termometer Air Raksa Aksila

24. Jika kita berada di luar ruangan pada siang hari yang terik, tubuh akan terasa panas. Hal tersebut dikarenakan terjadinya mekanisme perubahan suhu tubuh berupa ....
A. Radiasi
B. Evaporasi
C. Konduksi
D. Konveksi

25. Polmi pertama kali mendaki. Polmi merasa sangat kedinginan dan menggigil dan terlihat pucat. Jika dilakukan pemeriksaan suhu tubuh mungkin saja didapatkan hasil dibawah normal yaitu 35,0°C. Klasifikasi suhu tubuh Tn.YU tersebut adalah ....
A. Demam
B. Normal
C. Hipotermi
D. Hipotermi

26. Semakin dingin suhu lingkungan di sekitar anda, maka semakin besar pula panas tubuh yang akan anda keluarkan. Tubuh manusia memancarkan panas yang dikeluarkan melalui kulit kelingkungan sekitar. Hal tersebut merupakan mekanisme kehilangan panas tubuh secara ....
A. Radiasi
B. Evaporasi
C. Konduksi
D. Konveksi

27. Derajat panas dinginnya suatu benda disebut ....
A. Pemuaian
B. Tekanan
C. Suhu
D. Kalor

28. Hilangnya panas pada tubuh kita akibat adanya gerakan udara atau cairan melalui permukaan tubuh, disebut ....
A. Radiasi
B. Evaporasi
C. Konduksi
D. Konveksi

29. Suhu sebuah benda jika diukur menggunakan termometer celsius akan bernilai 45. Nilai yang ditunjukkan oleh termometer kelvin adalah ....
A. 318 K
B. 319 K
C. 312 K
D. 313 K

30. Besi yang salah satu ujungnya dipanaskan maka ujung lain terasa panas. Hal tersebut menunjukan perpindahan kalor secara ....
A. Radiasi
B. Evaporasi
C. Konduksi
D. Konveksi

31. Perpindahan kalor dengan disertai perpindahan zat perantaranya disebut ....
A. konveksi
B. azas black
C. konduksi
D. radiasi

32. Organisme yang panas tubuhnya berasal dari hasil metabolism, sehingga dapat menjaga suhu tubuhnya pada kondisi yang relatif konstan ketika suhu eksternal berubah dalam kisaran yang luas, merupakan kelompok organisme ....
A. Hipotermi
B. Hipertermi
C. Endoterm
D. Eksoterm

33. Suhu suatu zat menyatakan ....
A. tingkat kenaikan volume zat
B. tingkat panas dan dingin zat
C. jumlah molekul zat
D. tingkat pemuaian zat

34. Organisme yang panas tubuhnya berasal dari lingkungan (menyerap panas lingkungan). Suhu tubuh organisme cenderung berfluktuasi, tergantung pada suhu lingkungan. Merupakan kelompok organisme ....
A. Hipotermi
B. Hipertermi
C. Endoterm
D. Eksoterm

35. Seorang anak mengalami demam suhu tubuhnya mengalami kenaikan, ketika diukur menggunakan termometer celsiun menunjukkan suhu tubuh 40°C, jika suhu normal tubuh manusia 363,2°RC, maka kenaikan suhunya adalah....
Pilihan jawaban
A. 3,1°R
B. 3,2°R
C. 3,3°R
D. 3,4°R

36. Suhu suatu zat menyatakan ....
A. tingkat kenaikan volume zat
B. tingkat panas dan dingin zat
C. jumlah molekul zat
D. tingkat pemuaian zat

37. Satu sendok mentega akan mencair jika dipanaskan, peristiwa ini membuktikan bahwa ....
A. kalor dapat diciptakan dan dimusnahkan
B. kalor dapat mengubah wujud zat
C. kalor dapat mengubah jenis zat
D. kalor dapat menghasilkan zat baru

38. Satuan Sistem Internasional (SI) yang digunakan untuk suhu adalah ....
A. Reamur
B. Kelvin
C. Celcius
D. Fahrenheit

39. Tangan manusia tidak dapat digunakan sebagai pengukur ....
A. Derajat panas dengan tepat
B. Massa benda dengan tepat
C. Panjang benda dengan tepat
D. Pengukur volume secara tepat

40. Yang disebut sebagai indera pengecap adalah ....
A. Lidah
B. Telinga
C. Mata
D. Hidung

41. Alat untuk mengukur suhu adalah ....
A. mikrometer sekrup
B. termometer
C. neraca
D. meteran

42. Yang disebut sebagai indera penciuman adalah ....
A. Kulit
B. Lidah
C. Mata
D. Hidung

43. Perhatikan pernyataan berikut!
1) Suhu merupakan besaran turunan yang menunjukkan derajat panas atau dingin suatu benda
2) Suhu merupakan besaran pokok yang menunjukkan derajat panas atau dingin suatu benda
3) Suhu menyatakan derajat panas sebuah benda dan dapat diukur dengan termometer
4) Molekul-molekul sebuah benda bergetar cepat jika suhu dinaikkan

Pernyataan yang benar mengenai suhu adalah ....
A. 2), 3), dan 4)
B. 1), 2), dan 3)
C. 1), 2), dan 4)
D. 1), 3), dan 4)

44. Yang disebut sebagai indera peraba adalah ....
A. Lidah
B. Hidung
C. Kulit
D. Mata

45. Pernyataan yang benar mengenai pengertian suhu adalah ....
A. Suhu adalah tingkat panas atau dinginnya suatu zat
B. Suhu adalah tingkat pemuaian zat
C. Suhu adalah jumlah molekul zat
D. Suhu adalah tingkat kenaikan volume zat

46. Rasa sakit yang kamu rasakan karena ada saraf pada indera ...
A. Penciuman
B. Peraba
C. Penglihatan
D. Pendengaran

47. Dalam sistem Internasional (SI), satuan untuk suhu adalah ....
A. reamur
B. kelvin
C. celcius
D. farenheit

48. Selain menangkap bau yang ada, indera hidung juga berfungsi seperti di bawah ini, kecuali ....
A. menyaring udara
B. menjaga keseimbangan tubuh
C. menangkap udara
D. membersihkan udara

49. Salah satu sistem yang berperan dalam pengaturan suhu tubuh adalah ... dan ....
A. sistem pencernaan dan sistem saraf
B. sistem respirasi dan sistem endokrin
C. sistem muskuler dan sistem integumen
D. sistem endokrin dan sistem respirasi

50. Proses menghirup oksigen dan mengeluarkan karbondioksida pada manusia dinamakan ....
A. Pernafasan
B. Pembuangan
C. Peredaran daran
D. Pencernaan

51. Sistem yang berperan dalam memberikan nutrisi kepada tubuh adalah ....
A. sistem pencernaan
B. sistem respirasi
C. sistem muskuler
D. sistem endokrin

52. Organ pernafasan manusia yang berada dalam rongga dada adalah ....
A. Kerongkongan
B. Paru-paru
C. Mulut
D. Hidung

53. Sistem yang berperan dalam keseimbangan asam basa adalah ... dan ....
A. sistem pencernaan dan sistem renal
B. sistem respirasi dan sistem renal
C. sistem muskuler dan sistem renal
D. sistem endokrin dan sistem respirasi

54. Pada proses pernafasan dada pada manusia ketika udara dihirup maka ....
A. Tulang rusuk terangkat dan rongga dada mengecil
B. Tulang rusuk mengendur dan rongga dada mengecil
C. Tulang rusuk terangkat dan rongga dada membesar
D. Tulang rusuk mengendur dan rongga dada membesar

55. Sistem yang berperan dalam penyimpanan kalsium adalah ....
A. sistem pencernaan
B. sistem rangka
C. sistem muskuler
D. sistem endokrin

56. Ikan bernafas dalam air mengunakan ....
A. Kulit
B. Insang
C. Paru-paru
D. Trakea

57. Pemeriksaan suhu tubuh melalui dibawah ini, kecuali ....
A. anus
B. perut
C. mulut
D. aksila

58. Gigi yang digunakan untuk memotong makanan adalah ....
A. Gigi geraham
B. Gigi taring
C. Gigi susu
D. Gigi seri

59. Untuk orang dewasa, Suhu tubuh normal berkisar antara ...°C dan ...°C.
A. 37-38
B. 38-39
C. 35-36
D. 36-37

60. Bagian lidah untuk mengecap rasa manis adalah ....
A. Samping
B. Pangkal
C. Depan
D. Belakang

61. Perhatikan gambar berikut!

Kumpulan 80+ Contoh Soal (Suhu Tubuh) Dilengkapi Kunci Jawaban : IPA Kelas VII

A. lipat lengan
B. membran timpani
C. aksila
D. anus

62. Penyakit yang mempunyai gejala perut terasa perih dan mulas bila terlambat makan dan pada saat makan perut terasa sakit, kadang terasa mual, bahkan muntah adalah ....
A. Maag
B. Anemia
C. Diare
D. Disentri

63. Pernyataan yang benar mengenai pengertian suhu adalah ....
A. suhu adalah tingkat panas atau dinginnya suatu zat/benda
B. suhu adalah tingkat pemuaian zat/benda
C. suhu adalah jumlah molekul -molekul zat/benda
D. suhu adalah tingkat kenaikan volume zat/benda

64. Organ pernapasan yang berfungsi untuk menghangatkan tubuh adalah ....
A. hidung
B. alveoulus
C. laring
D. faring

65. Ketty ingin mengetahui suhu ruang kelasnya yang sangat panas. Termometer yang paling tepat untuk mengukur suhu ruangan pada saat itu adalah termometer ....
A. Digital
B. Termokopel
C. Klinis
D. Dinding

66. Bagian paru-paru yang berfungsi mengikat gas oksigen dan melepaskan karbondioksida ....
A. alveolus
B. trakea
C. bronkus
D. bronkiolus

67. Derajat panas dinginnya suatu benda disebut ....
A. Pemuaian
B. Tekanan
C. Suhu
D. Kalor

68. Gas yang kita hirup saat bernapas ....
A. helium
B. monoksida
C. karbondioksida
D. oksigen

69. Ukuran derajat panas dan dingin suatu benda dinyatakan dengan besaran ....
A. Kecepatan
B. Massa
C. Suhu
D. Panjang

70. Fungsi dari lendir yang ada dalam rongga hidung ....
A. menyaring debu
B. mengikat oksigen
C. penyesuaian suhu udara
D. mengikat karbondioksida

71. Di bawah ini yang merupakan kelemahan alkohol sebagai pengisi termometer adalah ....
A. harganya yang murah
B. membasahi dinding kaca
C. titik beku -114 derajat celcius
D. semua jawaban benar

72. Alat untuk mengukur suhu suatu keadaan adalah ....
A. termometer
B. mistar
C. neraca
D. timbangan

73. Termometer yang dugunakan untuk mengukur suhu tertinggi dan terendah dalam satu hari adalah ....
A. laboratorium
B. six belani
C. dinding
D. suhu badan

74. Air tidak dapat digunakan sebagai pengisi tabung pada termometer karena alasan berikut, kecuali ....
A. jangkauan suhu yang terbatas
B. perubahan volumenya besar
C. membasahi dinding kaca
D. penghantar panas yang buruk

75. Berikut ini hal yang benar tentang teremometer bimetal adalah ....
A. termometer bimetal digunakan untuk mengukur suhu yang sangat rendah
B. termometer bimetal memanfaatkan perbedaan pemuaian antar dua jenis logam
C. sistem kerja termometer bimetal dengan memanfaatkan air raksa
D. semua jawaban benar

76. Termometer air raksa menggunakan air raksa sebagai pengisi tabungnya. Pernyataan yang benar tentang keuntungan menggunakan air raksa sebagai pengisi termometer adalah ....
A. air raksa cepat mengambil panas dari suatu benda yang sedang diukur dan volumenya berubah secara teratur
B. air raksa tidak membasahi dinding pipa kapiler
C. air raksa mudah dilihat karena mengilap
D. semua jawaban benar

77. Untuk mengukur pengunjung sebual mall atau pusat perbelanjaan pada masa pandemi covid-19, termometer yang paling tepat digunakan oleh petugas adalah ....
A. termometer inframerah (digital)
B. termometer minimum-maksimum
C. termometer klinis
D. termometer probe

78. Berikut ini yang bukan merupakan kerugian penggunaan air raksa sebagai pengisi termometer adalah ....
A. harga yang mahal
B. tidak berwarna
C. tidak dapat digunakan untuk mengukur suhu yang sangat rendah
D. termasuk zat beracun yang berbahaya apabila tabungnya pecah

79. Titik tetap atas termometer celcius adalah ....
A. suhu air yang mendidih
B. suhu air dalam suhu ruang
C. suhu es yang mencair
D. suhu air yang membeku

80. Alkohol sebagai pengisi dalam termometer memiliki berbagai keuntungan, salah satunya sebagai berikut, kecuali ....
A. perubahan volume yang kecil
B. dapat mengukur suhu yang rendah
C. harga yang murah
D. lebih teliti